PLN Peduli Dukung Ekosistem Kendaraan Listrik, Kolaborasi dengan IKM Ciptakan E-Boat
Foto Dok PLN Pembuatan E-Boat merupakan salah satu bentuk komitmen PLN terhadap pengembangan ekosistem kendaraan listrik, salah satunya electrifying marine. energikita.id – PLN melalui program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan PLN…
